Inilah 8 Paskibraka 2019 yang Kembali Bertugas Saat HUT ke-75 RI

Kotamobagu, FaktaBMR.com – Esok merupakan Hari Ulang Tahun Ke 75 Republik Indonesia, yang di peringati di seluruh warga Indonesia, salah satunya di Kotamobagu.

Upacara HUT RI di Kotamobagu akan dipusatkan di Lapangan Boki Hotinimbang. Namun, upacara hari kemerdekaan tahun ini berada di masa pandemi covid-19.

Baca Juga : HUT ke 75 RI Ditengah Pandemi, Walikota: Tetap Sehat dan Produktif

Menurut, Sektetaris Dinas Pemuda dan Olahraga Hendra Makalalag, untuk Petugas Pengibar Bendera diambil dari Paskibra tahun lalu.

“Iya untuk tahun ini hanya 8 orang yang bertugas. Itupun kami ambil dari purna paskibra tahun lalu. Artinya paskibra tahun ini melaksanakan pengibaran bendera selama dua tahun berturut-turut,” ujar Sekretaris.

Adapun kedelapan petugas tersebut adalah:

1. Fadhil Alchalik Paputungan (Petugas/pengibar)

2. Erzan Farsyach Badarab (petugas/pengibar)

3. Mohamad Janviero Djaman (Petugas/pengibar)

4. Abdul Rafi Rasyadi Aljufri (petugas/pengibar)

5. Muhammad Syaftian Risqy Alpiah (petugas/pengibar)

6. Gita Tiali Putu Siwyandra (petugas/pengibar)

7. Tiara Pratiwi K Baderan (petugas/pengibar)

8. Djihan Bin Djindan (petugas/pengibar)

9. Alfian Tumbol (pelatih)

10. Rio C Lasabuda SH (Pelatih)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *